Kejaksaan Negeri Kaimana menyelenggarakan lomba Senam Tobelo dalam rangka memperingati Hari Bhakti Adhyaksa ke-63 dan Hari Ulang Tahun IAD ke-23 di lapangan kantor Kejaksaan Negeri Kaimana.
Lomba tersebut dimenangkan oleh: Juara 1 Dian Rumalolas Juara 2 Gerce Nura N. Juara 3 Ibu Selvy Wicaksoni Juara harapan 1 Andri Hans Dimara